Ngintip Mebel

Ngintip Mebel merupakan channel yang sengaja kami buat untuk meliput ragam aktivitas seputar mebel. Diantaranya tips, trik, tutorial dan juga hiburan.
Aktivitas seputar kayu dan penggergajian kayu menjadi fokus utama konten kami. Terkait judul atau diksi yang kami pilih hanyalah cerita fiksi. Jika ada kesamaan tempat dan nama maka diluar kesengajaan kami. Sekali lagi itu semua hanyalah hiburan untuk Anda pecinta kayu, dan mebel pada umumnya.
Kayu jati menjadi fokus utama channel kami, selain diantaranya ada kayu mindi, trembesi, mahoni, durian, kayu kelapa dan juga lainnya.
Besar harapan kami dengan video yang kami tampilkan mampu menghibur, menginspirasi, dan memberi manfaat kepada para pelaku usaha ini menjadi semakin maju dan berkembang serta mampu mengikuti tren pasar dimasa kini tentunya.
Selain itu kami juga menerima pesanan mebel sesuai yang anda inginkan.
Semoga kesuksesan menyertai kita semua. Aamiin ..