Agrotek
Selamat datang di Agrotek, channel yang menyajikan cerita inspiratif dari berbagai jenis usaha di sektor pertanian, peternakan, budidaya, dan bisnis. Kami menghadirkan kisah nyata perjalanan para pelaku usaha yang berhasil membangun dan mengembangkan bisnis mereka, memberikan wawasan, strategi, serta motivasi bagi siapa saja yang ingin terjun ke dunia usaha.
📌 Segmen utama di Agrotek:
🌾 Cerita Tani – Mengulas kisah sukses usaha di bidang pertanian.
🐂 Cerita Ternak – Menampilkan perjalanan bisnis peternakan yang inspiratif.
🐟 Cerita Budidaya – Membahas usaha budidaya yang inovatif dan menguntungkan.
💼 Cerita Bisnis – Mengupas strategi dan perjalanan bisnis di berbagai sektor.
Melalui channel ini, kami berharap dapat menjadi bagian dari solusi dan inspirasi bagi para wirausahawan dan pelaku usaha. Jangan lupa subscribe, like, dan share agar semakin banyak yang mendapatkan manfaat! 🚀🌱 #Agrotek #InspirasiUsaha #CeritaSukses
Halaman facebook : agricultureindonesia
Instagram : agrotek.co.id
Kandang di Lereng Gunung Suhu 13°C! Perjuangan Ibu Muda Membangun Peternakan Ayam KUB
Ikut Kontes Iseng, Malah Juara 1! Kisah Inspiratif Peternak Entok Jumbo dari Sleman
Kenapa Banyak Peternak Memilih Ayam Kuntara? Besar, Cepat Tumbuh, dan Telurnya Melimpah!
Dari Guru & Karyawan Pabrik Jadi Petani Sukses! Kisah Inspiratif Pasangan Muda di Sleman
Дипломы колледжа не гарантируют успеха! Этот фермер доказывает, что успех можно найти в курятнике...
Ayam Kampung Generasi Baru! Produksi Telur Hampir 80% dan Cepat Besar
Cara Mengolah Limbah Jadi Maggot: Untung Besar Setiap Bulan!
Petani Cerdas! Gabungkan Lemon California, Entok Jumbo, dan Ayam Pelung Jadi Usaha Menguntungkan
Modal 200 Juta, Untung 45 Juta per Panen! Inilah Rahasia Kandang Ayam Broiler Ramah Lingkungan
Kandang Bebek Tanpa Bau, Telur Melimpah Tiap Hari! Inovasi Petani Sleman yang Inspiratif!
Dua Guru TK Sukses Beternak Puyuh! Kandang Tak Bau Karena Dikasih Maggot!
Teknik Padi Pruning Organik Kembali Dihidupkan! Hasilnya Tembus 8 Ton per Hektar di Klaten!
Dari Tukang Bangunan Jadi Peternak Ayam Kampung Sukses Kisah Pak Yono yang Tak Disangka!
Budidaya Nanas Jumbo: Dari Bibit Rp75 Ribu Jadi Bisnis Menguntungkan
Beternak Ayam Kampung di Perkotaan Tanpa Bau, Tetangga Pun Nyaman!
Dulu Gagal, Sekarang Sukses Budidaya Melon Hidroponik Bernilai Jutaan Rupiah
Nekat Jual Mobil Demi Kandang Ayam, Kini Setiap Hari Panen Telur! Kisah Inspiratif Eko Pramono
Tabulampot Bukan Sekadar Hobi, Tapi Ladang Cuan! Kisah Petani Bantul Ini Menginspirasi
Tersesat di Jalan yang Benar! Dari Nol Hingga Sukses Bangun Peternakan Domba Kemboel Farm
Abadi Farm Bantul: Sukses Beternak Ayam Joper dari Nol Hingga 100 Ekor per Hari!
Cara Mahasiswa Merintis Usaha Ternak Entok Jumbo di Magelang
Peternak Pemula Ayam KUB di Bantul Dari 30 Ekor Jadi Sumber Penghasilan
Jangan Takut Mulai Kecil! Bisnis Ayam KUB & ELBA Bisa Jadi Sumber Penghasilan
Integrasi Ternak & Pupuk Cara Cerdas Bangun Usaha Dari Nol
Dari Garasi Jadi Peternak Ayam Elba Ribuan Ekor Bisnis Peternakan Super Ekonomis
Cara Mudah Budidaya Lebah Madu Panen Rutin, Rasa Unik dari Setiap Bunga!
Bisnis Kalkun Masih Jarang Pesaing! Peluang Emas di Peternakan Unggas
Dari Nol Hingga Eksis! Kisah Ketua Kelompok Tegal Makmur Bangun Peternakan Sapi & Unggas
Modal 20 Juta Panen 82 Juta Strategi Petani Bawang Merah & Cabai Tumpangsari
Nanas Jumbo Tanpa Duri! Bisa 7 Kilo Satu Buah & Hasilkan Rp100 Ribu per Tanaman