Rusia Pamerkan Operasi Drone Beruntun di Konstantinovka, Hancur Hitungan Detik
Автор: Tribun Timur
Загружено: 2026-01-12
Просмотров: 21308
#tribuntimur #tribunviral #russiaukrainewar #perangrusiavsukraina #russiavsukraine #rusiavsukraina #russia #rusia #ukraine #ukraina #chechnya
TRIBUN-TIMUR.COM - Angkatan Bersenjata Rusia merilis rekaman yang menampilkan kerja tempur pejuang dari kelompok pasukan “Selatan” di wilayah Konstantinovka.
Video tersebut diklaim memperlihatkan rangkaian operasi yang menargetkan pasukan, berbagai peralatan militer, serta sistem pertahanan udara Angkatan Bersenjata Ukraina.
Dalam rekaman yang diunggah melalui platform Telegram pada Senin (12/1/2026), tampak penggunaan berbagai alat penghancur, termasuk drone serangan, yang diarahkan secara beruntun ke sejumlah sasaran.
Drone terlihat meluncur dari satu target ke target lainnya, menggambarkan pola serangan berkelanjutan yang diklaim dilakukan secara presisi.
Pihak Rusia menyebut operasi ini sebagai bagian dari upaya menekan kemampuan tempur Ukraina di sektor Konstantinovka, sekaligus mengganggu pergerakan dan perlindungan udara lawan.
Serangan drone disebut menjadi elemen utama dalam operasi tersebut, seiring meningkatnya peran sistem tak berawak di medan konflik.
Hingga berita ini diturunkan, belum ada pernyataan resmi dari pihak Ukraina terkait klaim kerusakan maupun dampak serangan yang ditampilkan dalam video.
Editor Video: Qurniawan Arsyad
Naskah: Nur Fajriani R
Narator: Nur Fajriani R
SUMBER: https://t.me/The_Wrong_Side/27622
Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
TRIBUN-TIMUR.COM -
(TRIBUN-TIMUR.COM)
Update info terkini via http://tribun-timur.com/
Follow dan like fanpage Facebook http://bit.ly/FBTribunTimurMks
YouTube business inquiries: 081144407111
Follow akun Instagram http://bit.ly/IGTribunTimur
Follow akun Twitter http://bit.ly/twitterTribunTimur
Доступные форматы для скачивания:
Скачать видео mp4
-
Информация по загрузке: