Mengendus Kwalitas mengabaikan Kwantitas ala pemikiran Mikhail Tal dalam pembukaan Caro kann
Автор: Suwaji WN
Загружено: 2019-07-03
Просмотров: 185290
Salam jumpa para pecinta catur, jumpa lagi dengan saya Suwaji , dan kali ini akan kita bahas pola pikir Mikhail Tal yang menarik saat berhadapan dengan Vladimir Simagin dalam pembukaan Caro kann. Cara bermain Tal yang tidak segan-segan berkorban juga dilakukan dalam partai ini , sebuah ciri khas permainan yang mengundang decak kagum bagi para penggemar pecatur yang mendapat julukan PESULAP DARI RIGA ini , karena gaya mainnya yang penuh trik dan bagaikan sebuah akrobat yang memukau.
Доступные форматы для скачивания:
Скачать видео mp4
-
Информация по загрузке: