Serangan Intens Rusia Hantam Bunker dan Drone Ukraina, Duel Udara Terekam!
Автор: tribuntimur com
Загружено: 2026-01-23
Просмотров: 315
#tribunviral #russiaukrainewar #perangrusiavsukraina #russiavsukraine #rusiavsukraina #russia #rusia #ukraine #ukraina #chechnya
TRIBUN-TIMUR.COM - Sebuah video yang beredar memperlihatkan intensitas serangan pasukan Rusia terhadap posisi militer Ukraina yang diklaim berlangsung tanpa henti di sejumlah sektor pertempuran.
Dalam rekaman tersebut, pasukan Rusia tampak menyerang berbagai target, mulai dari personel yang berlindung di dalam bunker hingga beragam peralatan militer.
Gudang logistik dan properti pendukung operasi juga menjadi sasaran, menunjukkan upaya melumpuhkan sistem pertahanan dan pasokan lawan.
Tak hanya di darat, pertempuran sengit juga terlihat terjadi di udara.
Video menampilkan aksi drone Rusia yang terlibat bentrokan langsung dengan drone Ukraina, termasuk hexacopter berat tipe “Baba Yaga” yang dikenal memiliki kemampuan angkut dan daya jelajah tinggi.
Momen tabrakan antar-drone tersebut menggambarkan semakin intensnya duel udara dalam peperangan modern, di mana penguasaan ruang udara rendah menjadi faktor krusial dalam menentukan keunggulan di medan tempur.
Rekaman ini diunggah melalui platform Telegram pada Jumat (23/1/2026) dan segera menyita perhatian warganet.
Editor Video: Qurniawan Arsyad
Naskah: Nur Fajriani R
Narator: Nur Fajriani R
SUMBER: https://t.me/voin_dv/18428
Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
TRIBUN-TIMUR.COM -
(TRIBUN-TIMUR.COM)
Update info terkini via http://tribun-timur.com/
YouTube business inquiries: 081144407111
Доступные форматы для скачивания:
Скачать видео mp4
-
Информация по загрузке: